Monday, March 24, 2014

Tips Menghindari Keriput Di Area Mata

Pada area sekitar mata, kulit bagian sudut lebih cepat mengalami keriput. Ini disebabkan karena beberapa faktor, seperti sering terkena paparan sinar matahari langsung, terlalu lelah bekerja di depan...

Sunday, March 23, 2014

Hernia Bukan Penyebab Sulit Punya Keturunan

Secara ilmu, kedokteran, penyakit Hernia merupakan penyakit yang membuat bagian organ abdomen (usus, omentum) menonjol keluar, akibat lemahnya dinding perut. Berdasarkan penyebabnya, hernia dapat...

Saturday, March 22, 2014

Cara Cepat Mengatasi Komedo

Bintik-bintik kehitaman ataupun putih, yang biasa disebut komedo umumnya tumbuh di sekitar hidung dan wajah. Membuat kulit terlihat kusam serta kasar, dan pori-pori terlihat lebih besar. Alhasil,...

Thursday, March 20, 2014

Cegah Penuaan Dini dengan Konsumsi Pokcoy

Banyak faktor yang menyebabkan terjadinya penuaan dini. Mulai dari faktor hormonal, keturunan, paparan sinar matahari secara langsung, radikal bebas yang dapat merusak jaringan kolagen, pola hidup...

Wednesday, March 19, 2014

8 Cara Mengatasi Rambut Lepek

Rambut menjadi bagian terpenting yang sangat dijaga oleh kaum hawa. Jika ada masalah kerusakan rambut seperti lepek, tentu saja sangat mengganggu sehingga tampilan menjadi tidak sempurna. Karena itu...

Tuesday, March 18, 2014

Cara-Cara Ampuh Hilangkan Keloid

Memiliki tubuh mulus tanpa bekas luka memang menjadi perhatian penting bagi setiap wanita. Tidak sedikit wanita melakukan berbagai macam cara untuk memperoleh tubuh yang mulus. Salah satu masalah...

Monday, March 17, 2014

Mencerahkan Kulit di Area Siku dan Lutut

Merawat kulit agar tetap cerah dan mulus merupakan salah   satu cara untuk tetap cantik dan menarik. Namun, terkadang kulit yang dirawat hanya di area yang terlihat saja seperti kulit wajah...

Sunday, March 16, 2014

Atasi Luka Lambung Dengan Kubis

Rutinas yang padat, membuat banyak orang kerap telat makan dan memilih makanan cepat saji yang bersifat instant. Tanpa disadari, kebiasaan tersebut melukai lambung. Meski awalnya hanya tergolong penyakit...

Saturday, March 15, 2014

Turunkan Berat Badan Dengan Buah Delima

Memiliki rasa asam yang menyegarkan, membuat buah delima kerap digunakan sebagai bahan campuran rujak atau jus, Dan ternyata, buah delima menjadi salah satu buah yang mampu menurunkan berat badan,...

Tips Make up Agar Terlihat Natural

Merias wajah merupakan salah satu rutinitas yang dilakukan oleh banyak wanita untuk mempercantik diri, atau setidaknya terlihat lebih segar. Tapi, salah mengaplikasikan kosmetik bisa membuat riasan...

Thursday, March 13, 2014

Nangka Tingkatkan Kekebalan Tubuh

Curah hujan yang tinggi beberapa waktu belakangan, tak jarang membuat banyak orang jadi mudah terserang penyakit seperti flu dan demam. Kondisi ini sebenarnya dipicu oleh sistem kekebalan tubuh atau...

Wednesday, March 12, 2014

Bekas Luka Hilang dengan Minyak Jarak

Tanaman jarak, mulai dari biji, daun, hingga akarnya memiliki banyak manfaat untuk kecantikan. Bahkan minyak dari biji jarak bisa melembabkan, anti aging, mencegah timbul keriput di wajah dan bagian...

Tuesday, March 11, 2014

Atasi Keriput Dengan Biji Labu Parang

Timbulnya keriput bagi seorang wanita adalah sesuatu yang menakutkan. Apalagi usia masih di bawah 30 tahun. Namun, belum banyak yang mengetahui, ternyata biji labu parang bermanfaat untuk membantu...

Monday, March 10, 2014

Cara Kenalkan Anak Pada Lingkungan Sosial

Lingkungan sosial tak akan pernah lepas dari kehidupan siapa pun. Setelah seorang anak dilahirkan dan berkembang, ia tak hanya berhadapan dengan lingkungan keluarga, tetapi akan menghadapi lingkungan...

Saturday, March 8, 2014

Make Up Untuk Kulit Berminyak

Wajah berminyak gampang sekali berkeringat, membuat make up yang dipakai jadi mudah sekali terhapus. Selain itu pemilihan produk make up yang salah juga dapat menimbulkan jerawat dan iritasi kulit....

Selektif Memilih Tayangan Televisi Untuk Anak-anak

Menonton televisi merupakan aktivitas rutin yang umum dilakukan setiap hari, tidak hanya orang dewasa, anak-anak pun sangat suka menonton televisi. Informasi yang didapat dari tayangan tetevisi bisa...

Ketiak Putih Berkat Masker Yoghurt dan Lemon

Banyak faktor yang memengaruhi warna gelap pada kulit ketiak, di antaranya pigmentasi genetik, kurang peka dalam melakukan perawatan khusus pada bagian ketiak, pemakaian roll on yang berlebih, mencabut...

Thursday, March 6, 2014

Menjaga Stabilitas Hubungan Seks

Hubungan seksual dengan pasangan akan terasa menyenangkan jika di-maintenance secara teratur, dalam kondisi kesehatan dan gairah yang terus terjaga. Karena, gairan seksual harus dibarengi dengan kesehatan...

Wednesday, March 5, 2014

Scar Lenyap Tanpa Bekas Berkat Laser

Setiap perempuan menginginkan kulit yang cantik dan mulus. Munculnya scar pasti akan mengganggu setiap penampilan yang berimbas pada rasa percaya diri. Pada dasarnya, scar yang terbentuk selain bergantung...

Tuesday, March 4, 2014

Mencegah Anak Terserang Penyakit di Musim Hujan

Cuaca yang tidak mudah diprediksi dan berubah-ubah membuat banyak orang rentan terhadap penyakit. Tidak hanya orang dewasa, anak-anakjuga mengalami kondisi yang sama yaitu terserang berbagai penyakit...

Monday, March 3, 2014

Tips Melakukan Spa Yang Tepat

Perawatan spa bermanfaat untuk merelaksasi tubuh dan mempercantik kulit. Sebelum melakukan spa, biasanya tubuh dilulur, dipijat lalu berendam pada bak yang sudah tersedia air hangat Tujuannya agar...

Sunday, March 2, 2014

Memilih Pakaian Dalam Yang Tepat

Meski tak terlihat oleh mata, pakaian dalam menjadi satu hal yang sangat penting bagi kebutuhan para wanita. Selain bentuk dan warna yang dipilih, rasa nyaman ketika menggunakan harus dipertimbangkan...